Pengelolaan Sampah Dengan Konsep 3R Dalam Mengurangi Limbah Rumah Tangga

Meri Lidiawati, Iziddin Fadhil, Elmiyati Elmiyati, Siti Aisyah Burhanuddin

Abstract


Sampah menurut Undang-undang No. 18 Tahun 2018 merupakan sisa dari kegiatan sehari- hari manusia dan/atau proses alamyang berbentuk padat, Keberadaan limbah rumah tangga (sampah) berdampak pada manusia dan lingkungan sekitar. Sampahyang dihasilkan dari aktivitas rumah tangga berbagai macam jenis, seperti organik dan anorganik. Sampah menjadi salah satu permasalahan yang cukup sulit di tangani di Indonesia, salah satunya adalah di Kota Banda Aceh.Pelaksanaanpenyuluhan dan pemberian pelatihan pengelolaan dan pemanfaatan sampah menggunakan konsep 3R (Reduce, Reuse,Recycle) atau pengurangan, penggunaan kembali dan mendaur ulang sampah adalah salah satu cara yang efektif untuk dapat menciptakan suatu kawasan dengan tingkat pengelolaan sampah mandiri yang akan membantu pemerintah untuk menciptakanlingkungan yang sehat, bersih dan nyaman. Hasil nyata yang didapatkan dari kegiatan penyuluhan dan pelatihan pengelolaansampah menggunakan konsep 3R ini adalah meningkatnya pengetahuan masyarakat tentang sampah. Masyarakat jugamenyadari dan mulai membiasakan diri untuk memilah sampah organik dan anorganik sebagai kunci awal penerapan konsep3R. Selain itu, pengetahuan masyarakat tentang pengelolaan sampah organik dan anorganik juga semakin meningkat.


Keywords


Sampah Rumah Tangga, Pengelolaan Sampah, Metode 3R (Reduce, Reuse, Recycle)

Full Text:

PDF PDF

References


Adiningsih, S. 2006. Peranan Bahan/Pupuk Organik dalam Menunjang Peningkatan Produktivitas Lahan Pertanian. A. Sulaeman. A. Mahdi. A.K. Seta. R. Prihandarini. Z.

Soedjais (Eds). Prosiding Seminar Nasional MAPORINA, pp. 37-48

Departemen Pendidikan Nasional, Pusat Bahasa. 2008. Kamus Besar Bahasa Indonesia. Jakarta: Balai Pustaka.

Dinas Lingkungan Hidup dan Kehutanan Provinsi Riau. 2018. Pengelolaan Sampah. hal: 10-15.

Gelbert M., Prihanto D., dan Suprihatin A. 1996. Konsep Pendidikan Lingkungan Hidup dan “Wall Chart”. Buku Panduan Pendidikan Lingkungan Hidup. Malang: PPPGT/VEDC.

Latifatul, Afriezal, Auliya, Kholid (2018). Pengaruh Sosialisasi Pemilahan Sampah Organik dan Non Organik serta Manajemen Sampah terhadap Penurunan Volume Sampah di Dusun Krajan Desa Kemunisari Lor Kecamatan Panti Kabupaten Jember. The Indonesian Jurnal of Health Science, Edisi Khusus, September 2018.

Kementrian Lingkungan Hidup. 2012. Profil Bank Sampah. Malang: Rapat Kerja Nasional Bank Sampah.

Manik, K.E.S., 2003. Pengelolaan Lingkungan Hidup. Jakarta: Djambatan. Rahmawanti, N. & Dony, N. 2014. Pembuatan Pupuk Organik Berbahan Sampah Organik Rumah Tangga Dengan Penambahan Aktivator Em4 di Daerah Kayu Tangi. Jurnal Ziraa’ah, 39 (1), pp. 1-7.

Muhammad Rafly Apriansyah,dkk. “Pengelolaan Sampah Rumah Tangga Dan Penyuluhan Peduli Lingkungan Kepada Siswa Sekolah Dasar” (DIKMAS, Juni 2022).

Mulasari, S. A. (2012). Hubungan Tingkat Pengetahuan dan Sikap Terhadap Perilaku Masyarakat dalam Mengelola Sampah di Dusun Padukuhan Desa Sidokarto Kecamatan Godean Kabupaten Sleman Yogyakarta. Jurnal Kesmas Volume 6 Nomor 3: 204-211

Rizal M. (2011). Analisis Pengelolaan Persampahan Perkotaan (Studi kasus pada Kelurahan Boya Kecamatan Banawa Kabupaten Donggala). Jurnal Sipil Mesin Arsitektur Elektro (SMARTek) volume 9 nomor 2: 155-172

Slamet J,S, 2002. Kesehatan Lingkungan. Gadjah Mada Universty Press,Yogyakarta.

Slamet R. A. L. (2016). Ilmu Kesehatan Masyarakat. Yogyakarta: Andi

Sriharti, Takiyah Salim. 2010. Pemanfaatan Sampah Taman (Rumput-Rumputan) Untuk Pembuatan Kompos. Balai Besar Pengembangan Teknologi Tepat Guna LIPI.

Trisnawati dkk, “ penyuluhan pengelolaan sampah dengan konsep 3r dalam mengurangi limbah rumah tangga” , jurnal cakrawala: studi manajemen pendidikan islam dan studi social vol.4 no.2 th 2020.

Vella Anggreana dkk, “penyuluhan tentang pengelolaan sampah menjadi produk yang bernilai guna” (ABDIMAS GALUH, Maret 2021).


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

© Jurnal Abdimas

Published by Center for Research and Community Service (LPPM) University of Abulyatama, Aceh, Indonesia. 2020