Gambaran Pengetahuan Siswi SMAN 3 Banda Aceh Terhadap Pengaruh Pemakaian Kosmetika dengan Terjadinya Akne Vulgaris

Teuku Ziyad Muammar Rifki, Riski Kurniawan, Elfa Wirdani Fitri

Abstract


Sekitar 90% dari seluruh remaja mengalami akne dalam derajat yang berbeda-beda. Keluhan ini umumnya bersifat estetis sehingga perlu diperhitungkan diperhatikan dampak psikososial yang dapat mempengaruhi interaksi sosial, prestasi sekolah dan pekerjaan. Oleh karena itu pengetahuan mempunyai peran yang sangat penting untuk terbentuknya perilaku seseorang. Pengetahuan dipengaruhi oleh berbagai faktor, salah satunya adalah pendidikan dimana diharapkan jika seseorang dengan pendidikan yang tinggi maka semakin luas pula pengetahuannya. Pengetahuan seseorang terhadap suatu objek mempuyai aspek positif dan aspek negatif, kedua aspek inilah yang akan menentukan sikap seseorang.


Full Text:

PDF

References


Tanggoro, Iswari,Buku Pegangan Ilmu Kosmetik. Jakarta:Gramedia Pustaka Utama. 2007

Kiat Apik Menjadi Cantik jakarta Gramedia Pustaka utama 1992103-117

Vulgaris, Wasitaadmadja Syarif M. Akne. Penuntun Ilmu Kosmetik dan Medik. Jakarta : UI, 1987. hal. 181-188.

Starauss JS. Sebaceous Gland. New York : Dermatology in Medicine, 1993.

Wasitaadmadja Syarif MIlmu Penyakit Kulit dan KelaminjakartaUI1999

Cunlifee WJ.Akne Vulgaris London Martin Dunitz Ltd198911-31 & 251-365

Hendra D S, Rahma A.Acne Vulgaris Jakarta FK UI2003

Efendi F, Makhludi Keperawatan kesehatan Komunitas: Teori dan Ptraktik Dalam Keperawatan Jakarta Salemba Medica2009

Notoatmodjo S. Pendididkan dan Prilaku Kesehatan Jakarta Rineka Cipta 2003

Promosi Kesehatan dan Ilmu Prilaku Jakarta Rineka Cipta 2007

Hardi Dermatosis Non Bakterial Semarang UNDIP 199298-105

Fulton, James JRAcne Vulgaris Medscape Journal2010

Siregar, R S.,Penyakit Kulit Jakarta Cetakan III 209-214

Harahap M.Ilmu Penyakit Kulit Jakarta Hipocrates 200035-45

Zanglein AL Acne Vulgaris and Acneifrom Eruptions 2008 McGraw Hill IncNew York690-702

Bruns T, Dermatology Blackwell Science2004

Bagian Ilmu Penyakit Kulit dan Kelamin Ilmu Penyakit Kulit dan Kelamin Jakarta Fakultas Kedokteran Indonesia2008

Nater YP. Effects Of Cosmetics and Drugs Used in Dermatology Amsterdam Princeton Experceta Medica1983

Soedarto,Akne di Bagian Kulit (sub bagian Kosmetik/Bedah Kulit RSCM, Jakarta).Jakarta Naskah Ilmiah Lengkap Kongres Nasional 1972

Yellinex YS Formulation and Function of Cosmeties New York1970

Leitz G,Perfumery and Cosmetic 1968

Andriana R, Effendi A, Berawi KN. Hubungan antara Penggunaan Kosmetik Wajah Terhadap Kejadian Akne Vulgaris pada Mahasiswi Fakultas Kedokteran Universitas Lampung:Medical journal of Lampung University. 3(1). 2014.hal 1-8

Harahap, M. (2008). Aspek psikis dan Akne Vulgaris. Dalam: Harahap, M. ed. Ilmu Penyakit Kulit Psikologis.Jakarta.

Al-Hoqail, I.A., 2003. Knowledge, beliefs and perception of youth toward acne vulgaris, saudi Med journal. Available from:http://www.smj.org.sa/reprint/352/14/1463

Tjekyan S. Kejadian dan faktor risiko akne vulgaris. Media Medika Indonesiana. 2008; 43(1): 37-43.

Tjekyan, R.M Suryadi. (2009). Kejadian dan Faktor Resiko Akne Vulgaris. Media Medika Indonesiana., Vol. 43, No. 1:37-43. ISSN 0126-1762.


Refbacks



Copyright (c) 2020 Teuku Ziyad Muammar



Kandidat : Jurnal Riset dan Inovasi Pendidikan


Creative Commons License

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

© Kandidat : Jurnal Riset dan Inovasi Pendidikan

Published by Center for Research and Community Service (LPPM) University of Abulyatama, Aceh, Indonesia. 2019